JUS KEDELAI YOGHURT

Susu Kedelai mengandung protein, senyawa Anti Aging, dan vitamin E yang tinggi. Susu Kedelai baik dikonsumsi bagi tubuh karena dapat mengurangi kadar kolesterol dalam darah, baik dikonsumsi untuk para penderita diabetes, dan mengandung zat antioksidan tinggi yang baik dalam menangkal radikal bebas. Selain susu kedelai yoghurt juga digunakan untuk menambah cita rasa dari kuliner minuman ini. Dan manfaat dari yoghurt bagi tubuh antara lain dapat melancarkan pencernaan, menurunkan tekanan darah tinggi, menjaga kesehatan tulang, menjaga kesehatan kulit, meningkatkan sistem kekebalan tubuh terhadap radikal bebas, menurunkan berat badan dan mengurangi risiko infeksi jamur.
Berikut penjelasan cara membuat resep minuman jus kedelai yoghurt? 



BAHAN :
250 mili liter Susu Kedelai200 gram buah nanas, potong bentuk dadu50 gram yoghurt jeruk3 sendok makan madu1 sendok makan havermout instant2 buah es batu

CARA MEMBUAT :
Campurkan susu kedelai dengan yoghurt, havermout, madu dan es batu kedalam Tupperware Quickshake, kocok sampai tercampur rata. Masukkan potongan buah nanas kemudian aduk-aduk sampai rata setelah itu tuangkan kedalam Tupperware Giant Tumbler atau dapat juga diminum langsung. Demikian penjelasan mengenai cara membuat resep minuman jus kedelai yoghurt . Selamat mencoba, semoga berhasil.


Demikian sobat Resep One, Resep Jus Segar yang bisa anda coba dirumah dan pastinya di dapur kesayangan anda. Jangan lupa bagikan resep ini kepada teman-teman yang lain ya sobat Resep One, semoga apa yang admin berikan ini bermanfaat untuk semuanya. Akhir kata, admin ucapkan selamat melakukan aktifitasnya kembali dan jangan lupa untuk mencoba resep lainnya yang ada di blog ini, serta untuk melihat semua jenis resep kue dan minuman yang ada di blog Resep One.

Berlangganan update artikel terbaru via email:

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel